Rayakan Hari Pangan Sedunia, Mahasiswa Teknologi Pangan ITERA bagikan Pangan Fungsional pada masyarakat
Himpunan Mahasiswa Teknologi Pangan Institut Teknologi Sumatera (HIMATEPA ITERA) mengadakan acara Wonderfoody dalam rangka memperingati hari pangan sedunia yang jatuh pada tanggal 16 oktober 2021 dengan tema Tema “ Pangan…